Di pertengahan bulan Juni ini , Tim Gravindo kembali mengadakan event Gathering Komunitas yang ke 7 , yang diadakan di Kick Spot Futsal, Jakarta Selatan. Gathering ini di adakan untuk menjelaskan kepada para RO Mania tentang update-update dan fitur2 yang akan di tambahkan di dalam game Ragnarok Gravindo.
Dikarenakan gathering kali ini berada tepat di bulan Ramadhan,maka di gathering kali ini juga di adakan acara buka bersama, acara tanya jawab, Quiz, Doorprize, berserta hadirnya Secret Kafra Shop yang sangat di tunggu-tunggu oleh para RO Mania . Para RO Mania yang hadirpun dapat mendaftarakan ID nya masing2 untuk mendapatkan kesempatan memenangkan Doorprize.
Penasaran bagaimana keramaian acara 7th gathering di Jakarta kemarin? Berikut adalah foto-foto keramaian acara gathering kemarin :
from Klik Game http://ift.tt/2tFb5dd
via IFTTT
0 komentar:
Posting Komentar